“Terduga pelaku yang berjumlah dua orang,” terangnya dikonfirmasi pada Rabu 12 Juni 2024.
Peristiwa
Orangtua Korban Bullying Minta Perlindungan KPAD Kota Bekasi
“Kalo di KPAD ini saya lebih ingin mengamankan anak saya aja, intinya disini atas kejadian penganiayaan terhadap anak saya karena sesama teman, saya taunya mereka temen bermain. Tapi di lapangan begitu saya dapat informasi video yang dikirim ke saya itu ternyata ada beberapa kekerasan yang udah gabisa saya tolerir karena udah terlalu jauh untuk ukuran anak remaja,” kata Erick, Rabu 12 Juni 2024.
Remaja di Jatimakmur Jadi Korban Bullying, Diajak Duel Hingga Babak Belur
“Di situ, yang namanya IC itu langsung melabrak anak saya dengan bahasa, ‘loe ngomong apa ke cowo gue’ tapi anak saya tidak merasa bersalah apa-apa. Pelaku namanya IC berulang kali mengajak anak saya untuk duel, anak saya menolak berkali-kali, dari samping temannya inisial M dia mukul duluan dan menjambak.Terus di pukul lagi sama pelaku yang berinisial IC, nah mereka-mereka terus melakukan live Instagram,” kata Erick dikutip bekasiguide.com pada Rabu 12 Juni 2024.
Tabung Kompresor Tambal Ban Meledak, Satu Orang Meninggal Dunia
“Korban pada saat kejadian sedang bekerja mengganti ban truck, lalu korban saat itu mau mematikan mesin pompa kompresor, Tiba tiba tabung angin kompresor pompa angin tambal ban itu meledak dan mengakibatkan korban meninggal dunia ditempat,” kata Kapolsek dikutip bekasiguide.com pada Selasa 11 Juni 2024.
Polisi Sita Golok dan Airsoft Gun dari Remaja Hendak Tawuran
“Dari hasil interogasi salah satu kelompok remaja tersebut yang bernama FS bahwa benar sekelompok remaja tersebut hendak melakukan tawuran untuk lawannya tidak diketahui dimana,” katanya dikutip bekasiguide.com pada Senin 10 Juni 2024.
Polisi Ungkap Motif Pencabulan dan Pembunuhan Bocah di Bantargebang
“Tsk DS melakukan tindak pidana pencabulan terhadap korban GH dalam kasus atau tindak pidana pencabulan ini adalah motifnya karena tsk DS tidak bisa menahan nafsu birahinya karena selama 7 bulan tsk DS tidak melakukan hubungan suami istri,” kata Firdaus saat konferensi pers dengan media, Jumat 07 Juni 2024.
Polisi Cek TKP Viral Kasus Pemukulan dan Pengancaman dengan Linggis
“Kami sudah melakukan pemeriksaan terhadap CCTV yang ada di ruko Suncity Square atas kejadian itu,” jelasnya dikutip bekasiguide.com pada Jumat 07 Juni 2024.
Nenek nenek Jadi Korban Penjambretan, Pelakunya Anak di Bawah Umur
“Awalnya bolak-balik mondar-mandir mungkin melihat ada kesempatan ada ibu-ibu pakai tongkat megang dompet langsung diambil,” kata Didi, Jumat 07 Juni 2024.
Asik Kencing, Motor Dibawa Kabur Teman Sendiri
“Sampai ditempat kejadian, korban berhenti untuk buang air kecil setelah korban buang air kecil lalu pelaku membawa kabur motor korban,” kata Kapolsek Cikarang Timur, AKP M. Trisno saat ungkap kasus di Kantor Polsek Cikarang TImur, Kamis 06 Juni 2024.