Bekasi Fashion Week pada 2019 kembali di gelar untuk kali kedua. Direncanakan paling sedikit 44 desainer meramaikan Bekasi Fashion Week 2019 yang bakal di helat salah satu pusat perbelanjaan di Kota Bekasipada 25-28 April 2019 nanti.
Ekbis

Suka Kuliner Rica Rica, Yuk ke Farmer John Duren Jaya
Kerap berkeliling nusantara untuk menikmati kuliner khas daerah, membuat Ali Yusuf Pratama pemuda asal Kota Bekasi memberanikan diri membuka kedai yang khusus menawarkan rica rica sebagai hidangan utama.

BerdikaRI Roastery Membumikan Kopi Asal Dataran Tinggi Jawa
Bagi anda penikmat kopi, tak ada salahnya mencoba Berdikari Coffee dan rasakan sensasi ngopi yang berbeda. Berdikari Coffee menghadirkan aneka varian single origin baik dari jenis robusta maupun arabika.

Tidak Ingin Skor Kredit SLIK Buruk, Jangan Abaikan Utang
Pelaku usaha untuk tidak mengabaikan utang di bank maupun perusahaan pembiayaan.

Pembangunan InterBus Transformer Selesai, Oktober 2019 PLN Miliki Cadangan Daya 1000 Mega Watt
PT PLN (Persero) tengah membangun Interbus Transformer di wilayah Bantargebang Kota Bekasi dan siap mengoperasikannya sebelum akhir 2019.

Rayakan Valentine’s Day, Timzone SMB Gelar Couple Competition
Merayakan Valentine’s day (hari kasih sayang) tidak harus dengan pacar, melainkan bisa ke semua orang yang kita sayang.

The Magical Seasons of Transera Waterpark, Siap Hipnotis Pengunjung
Jelang libur natal dan pergantian tahun, Transera Waterpark siap menyuguhkan program yang berbeda.

Sebanyak 140 Peserta Ramaikan Jababeka Executive Tenant Golf Tournament 2018
PT. Jababeka Infrastruktur menggelar Jababeka Executive Tenant Golf Tournament 2018 di Jababeka Golf, Kota Jababeka, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Selasa (27/11).

Bermitra dengan AGTL NY NANI S “Rajanya Nasi Bok” Tak Harus Bermodal Besar
Kurang lebih 30 tahun sudah rumah makan Ny. Nani.S dengan menu andalan Ayam Goreng Tulang Lunak menyapa penggemarnya.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.