“Untuk sementara saat ini kami bertahan di rumah masing-masing di lantai dua, semoga saja air tidak naik. Kalau naik sampai ke lantai dua selesai kita,” kata dia kepada wartawan, Selasa, 04 Maret 2025.
admin
Banjir Besar Landa Bekasi, 16 Ribu Jiwa Terdampak
“Ini salah satu titik yang terparah di Kota Bekasi (PGP). Kurang lebih yang terdampak 16 ribu jiwa kita berupaya mengevakusi, kita lihat sudah ada yang mengungsi 100-an bantuan dari TNI Polri,” kata Bobihoe.
PLN Bekasi Gerak Cepat Tangani Kelistrikan Akibat Banjir
“Kami memahami bahwa listrik merupakan kebutuhan vital bagi masyarakat. Namun, dalam situasi darurat seperti ini, aspek keselamatan harus diutamakan. Oleh karena itu, PLN melakukan pemadaman listrik di area terdampak banjir hingga kondisi dinyatakan aman. Kami memohon maaf atas ketidaknyamanan ini dan terus bekerja keras agar proses pemulihan dapat dilakukan dengan cepat setelah air surut,” ujar Donna pada Selasa, 04 Maret 2025.
Kota Bekasi Dikepung Banjir, Walikota Tri Adhianto Siagakan Personil BPBD dan Pompa Air
“Kondisi posisi pukul 1 ya. Malam ini di Fresdo, pintu air. Dalam rangka kita mengendalikan air yang kiriman dari Bogor.
Baik dari Kali cileungsi maupun Kali Cekias. Dan hari ini kita menunggu top level-nya ada di pertemuan,” kata Tri dikutip Bekasiguide.com, Selasa 4 Maret 2025.
Disnaker Kabupaten Bekasi Pastikan Buruh Pabrik Terdampak PHK Dapat THR Penuh
“Kalau PT Sanken kan sampai Juni, dia masih dapat THR. Sama dengan PT yamaha Music juga masih dapat THR kan Maret 2025. Karna 30 hari sebelum hari raya itu berhak dapat THR,” kata Fuad, Senin, 03 Maret 2025.
Satgas Pangan Bareskrim POLRI Pantau Harga Kebutuhan Bapokting di Pasar Induk Cibitung
“Tadi kita liat juga penjualan minyak kita ditingkat pengecer masih diatas Harga Eceran Tertinggi (HET). Dimana HETnya adalah Rp.15.700, namun tadi kita temukan masih diharga Rp.18.000 perliter,” ucap Brigjenpol Nababan kepada Radar Bekasi di Pasar Induk Cibitung, Senin, 03 Maret 2025.
Curah Hujan Tinggi, TPU Jatisari Terendam Banjir
“Kondisinya sekarang sudah surut, untuk di pemakaman bojong sari BPBD hanya memantau saja, karena memamg dilokasi tersebut tidak ada hunian,” kata Priadi.
Polisi Amankan Sekelompok Remaja yang Diduga Hendak Perang Sarung
“Kami memahami bahwa perang sarung awalnya adalah permainan tradisional, tetapi jika sudah mengarah pada tindakan kekerasan dan tawuran, tentu ini menjadi ancaman bagi keamanan dan ketertiban masyarakat,” ujar Budi.
Jeda
Bagi umat Muslim, bulan suci Ramadhan adalah momentum yang sangat dinantikan. Sebab sekaligus memperbaiki spiritual, mental, moral, dan perilaku sosial pada bulan yang penuh ampunan dari Yang Mahakuasa dengan rahmat yang diberikan-Nya.
Sambut Bulan Ramadan, PLN Bekasi Terangi Keluarga Kurang Mampu Lewat Program LUTD
“Listrik merupakan kebutuhan dasar yang sangat penting untuk menunjang kehidupan sehari-hari. Dengan adanya program ini, kami berharap keluarga yang sebelumnya tidak memiliki akses listrik dapat menikmati manfaatnya untuk menunjang pendidikan anak-anak, dan kegiatan ekonomi rumah tangga. Kami juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh pegawai PLN yang telah dengan sukarela menyisihkan rezekinya demi membantu sesama,” ujar Donna dalam keterangan resminya dikutip bekasiguide.com pada Jumat, 28 Februari 2025.
