Untuk distribusi lalu lintas meninggalkan Jabotabek menuju ke tiga arah yaitu mayoritas sebanyak 365.492 kendaraan (47,9%) menuju arah Timur (Trans Jawa dan Bandung), 237.702 kendaraan (31,2%) menuju menuju arah Barat (Merak), dan 159.057 kendaraan (20,9%) menuju arah Selatan (Puncak).
Jasa Marga
Ruas Jalan Tol Layang MBZ Kembali Dibuka
Buka tutup lajur ini akan dilakukan pada akses masuk Jalan Tol Layang MBZ akses masuk dari Kalimalang Tol JORR E Km 46+200, Akses Jatiasih Tol JORR E Km 45+200 dan Akses Tol Jakarta-Cikampek Km 10 Arah Cikampek.
Ruas Jalan Tol Layang MBZ Ditutup Sementara
Penutupan sementara terdapat pada akses masuk Jalan Tol Layang MBZ akses masuk dari Kalimalang Tol JORR E Km 46+200, Akses Jatiasih Tol JORR E Km 45+200 dan Akses Tol Jakarta-Cikampek Km 10 Arah Cikampek.
H-9 Lebaran 312.755 Kendaraan Keluar Jabotabek
Total volume lalin yang meninggalkan wilayah Jabotabek ini turun 7,8% jika dibandingkan lalin normal periode November 2021 dengan total 339.205 kendaraan.
H-10 Idul Fitri 153 Ribu Kendaraan Keluar Jabotabek
Total volume lalin yang meninggalkan wilayah Jabotabek ini turun 10,2% jika dibandingkan lalin normal periode November 2021 dengan total 171.100 kendaraan.
Diprediksi H-7 Lebaran 2,54 juta Kendaraan Keluar Jabodetabek
PT Jasa Marga (Persero) Tbk memprediksi jumlah kendaraan keluar wilayah Jabotabek pada H-7 hingga H+7 Hari Raya Idulfitri 1443 H atau pada 25 April hingga 10 Mei 2022 adalah sebanyak 2,54 juta kendaraan.
Jelang Arus Mudik, Menhub Budi: Top Isu Sekarang Penerapan One Way
Jajaran Direksi dan Manajemen PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mendampingi Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi saat meninjau kesiapan arus mudik, khususnya di jalan tol, Minggu (19/5/2019).
Transaksi di GT Cikarang Utama Dipindahkan Mulai 23 Mei
PT Jasa Marga (Persero) akan merelokasi Gerbang Tol (GT) Cikarang Utama yang terletak di KM 29 Jalan Tol Jakarta-Cikampek. Hal itu dilakukan guna meningkatkan pelayanan dan untuk mengurangi kepadatan antrean di Jalan Tol Jakarta-Cikampek.
Jasa Marga Bentuk Satgas Operasional Musim Mudik Lebaran 2019
PT Jasa Marga (Persero) membentuk Tim Satuan Tugas (Satgas) Siaga Operasional Lebaran Tahun 2019 untuk mengawal kesuksesan pelaksanaan arus mudik dan balik Lebaran 2019.