“Lala memang diharapkan mampu berbicara di level yang lebih tinggi lagi, namun dia harus melewati serangkaian event sirkuit yang diadakan FORKI Jawa Barat, dan hasilnya dia berada di rangking pertama dan bisa dipastikan tampil di PORPROV Jabar mendatang,” ujarnya dikutip pada Senin, 29 September 2025.
Olahraga
Cabor Jujitsu Kota Bekasi Incar Juara Umum PORPROV Jabar 2026
“Sebagai tuan rumah, kita menginginkan Jujitsu Kota Bekasi bisa meraih medali sebanyak-banyaknya dan mengincar juara umum. Untuk itu, kita memanggil seluruh atlet eks PON Jabar yang tampil di Sumut-Aceh, untuk kembali memperkuat Kota Bekasi dalam PORPROV tahun 2026 mendatang,” ujar Aldo dikutip Bekasiguide.com, Kamis 28 Agustus 2025.
Ketua DPRD Kota Bekasi Resmikan YAPIDH Sport Center
“Ini menunjukkan komitmen Yapidh dalam pendidikan. Generasi yang diharapkan adalah Faqih, yang kuat spiritual keagamaan dan juga harus kuat dan sehat dalam jasmani,” kata Heri Koswara, Ketua Dewan Pembina YAPIDH.
Sosok Pemain Timnas Legendaris Warta Kusumah di Mata Keluarga
“Nggak terlalu ngekang kalau ke anak, dibebasin aja. Yang penting dia bisa menentukan tanggung jawab sama hormat yang lebih tua aja udah,” kata Adam dikutip Bekasiguide.com, Senin 28 Juli 2025.
Pemain Timnas Legenda Warta Kusumah Meninggal Dunia
“Kondisi terakhir pas dibawa ke RSUD itudia udah ngedrop, baru-baru seminggu kebelakang ini, dia nggak mau makan terus diare. Diare banyak sampai tadi malam. Akhirnya ya, udah nggak ada,” kata Adam dikutip Bekasiguide.com, Senin 28 Juli 2025.
Jordi Amat Resmi Berkostum Persija Jakarta
“Saya sudah tidak sabar bermain untuk Persija dan tidak sabar untuk mengenakan jersey merah kebanggaan Persija,” kata Jordi dikutip pada Sabtu, 05 Juli 2025.
Persija Resmi Umumkan Rekrutan Gelandang Asal Brasil Van Basty Sousa
“Saya siap dan sangat senang dengan tantangan baru ini. Saya berharap bisa meraih prestasi dan berujung bahagia di Persija,” kata Sousa dikutip bekasiguide.com pada Selasa, 01 Juli 2025.
Ketua DPRD Kota Bekasi Lepas 14 Atlet Panahan ke Kejurnas, Sindir Pemkot yang Tak Apresiasi Prestasi
“Pada PORPROV Jabar 2022, kami sumbang 5 medali perak dari target 3 medali emas tapi sampai hari ini tak ada apresiasi dari pemerintah daerah,” tegasnya pada Senin, 23 Juni 2025.
Platinum Archery Competition #6 Dihadiri Ratusan Peserta, dari Sumatera hingga Bandung
“PAC bukan sekadar meriah, tapi punya misi besar: mencetak atlet panahan masa depan Indonesia,” tegas Sugeng pada Senin, 23 Juni 2025.