” Berdasarkan hasil penyelidikan bahwa, lokasi tersebut merupakan sebuah bangunan rumah kontrakan yang digunakan oleh para pelaku untuk dijadikan lokasi penyimpanan, pengemasan, dan pengiriman barang kadaluarsa yang sudah direkondisi seolah-olah barang yang baik atau layak,” kata Kapolres.
admin
PLN Salurkan Bantuan Untuk Korban Banjir di Sukabumi
“Sebagai BUMN, kami ingin hadir ditengah-tengah masyarakat terlebih dalam kondisi masyarakat sedang menghadapi bencana, petugas kami yang ada di Sukabumi pun ada yang terdampak bencana ini. Semoga kehadiran kami dapat memberikan penghiburan dan meringankan beban saudara-saudara kita yang sedang mendapat musibah. Bersama-sama kita bergerak agar kondisi segera pulih,” ucap Agung dalam keterangan resminya dikutip bekasiguide.com pada Jumat, 06 Desember 2024.
Sigap Siaga 24 Jam, PLN UID Jawa Barat Pulihkan 719 Gardu Distribusi Listrik Terdampak Banjir di Jawa Barat
“PLN telah membuat tim khusus yang terdiri dari 300-an orang. Mereka bekerja 24 jam, dengan tetap mengutamakan keselamatan, jadi melihat kondisi, kalau tidak hujan mereka akan terus bekerja tapi bila hujan akan berhenti karena keselamatan petugas perlu dipertimbangkan,” kata Bey pada Kamis, 05 Desember 2024.
Dugaan Money Politik Arahkan Pilih Paslon 03, Oknum Anggota KPU Dilaporkan ke Bawaslu
“Hari ini kami laporkan AF karena diduga lakukan money politik. Alhamdulillah laporan kami diterima oleh Bawaslu,” ujar Saipulloh dikutip bekasiguide.com pada Kamis, 05 Desember 2024.
Jelang Natal dan Tahun Baru, PLN Cikarang Gandeng Damkar Kabupaten Bekasi Gelar Simulasi Tanggap Darurat Kebakaran
“Menghadapi berbagai isu yang rawan bencana saat ini, sangat penting bagi pegawai untuk mengetahui langkah-langkah yang harus dilakukan jika terjadi keadaan darurat,” ujarnya dalam keterangan resminya dikutip bekasiguide.com pada Kamis, 05 Desember 2024.
Rapat Pleno KPU Kota Bekasi Tuntaskan Rekapitulasi 9 Kecamatan Sore Ini
“Alhamdulillah semua berjalan baik dan lancar dengan segala dinamika, serta catatan-catatan yang disampaikan oleh para pihak, baik itu Bawaslu dan saksi semua bisa kita tindaklanjuti,” ungkap Ali Syaifa, Kamis, 05 Desember 2024.
Polisi Tangkap Dua Wanita Penjual Obat Aborsi di Cikarang
” Tersangka DS seorang bidan, tersangka PP ibu rumah tangga, jadi pelaku PP ini awalnya adalah membeli obat ini adalah untuk pemakaian pribadi, dia sudah dua kali melakukan pengguguran kandungan,” kata Kapolres saat konferensi pers, Kamis 5 Desember 2024.
Polisi Bekuk Pelaku Cabul Anak Berkebutuhan Khusus di Bekasi
“Karna rumahnya berdekatan, jadi modusnya bantu-bantu membersihkan rumah. Pada saat teman-teman keluarga korban mulai pergi, kemudian bapaknya lagi nemenin keluarganya yang lain. Kakaknya lagi pergi ke masjid, rumah ini agak sepi dibelakang, anak ini tarik lagi ke kamarnya si korban oleh si pelaku,” ucap Wiratama di Cikarang Utara, Kamis, 05 Desember 2024.
Aksi Maling Uang Gaji Guru YPPI Al Muthmainnah Terekam Kamera Pengawas
“Awalnya kita baru selesai jumatan anak-anak udah pada pulang. Saya posisi duduk disini ruang guru. Tau-tau tiba-tiba ngantuk saya ketiduran handphone saya sampe jatuh. Gak lama saya mendengar teman saya bicara “lu siapa” teman saya melihat ada orang dibawah meja saya. Dia balik lagi, tar dulu jangan kemana-mana dulu kata saya gitu,” ucap Setiawan kepada awak media di Cikarang Barat, Kamis, 05 Desember 2024.
Lippoland Sambut Pertumbuhan Industri Properti Indonesia Dengan Visi, Misi dan Logo Baru
“LippoLand mewakili identitas korporat baru untuk segmen real estate PT Lippo Karawaci Tbk. (LPKR), Lippo Cikarang Cosmopolis dan San Diego Hills, terpisah dari HoldCo,” jelasnya dalam keterangan resminya dikutip bekasiguide.com pada Kamis, 05 Desember 2024.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.